Untuk saat ini, Tulizan.com yang merupakan platform blog dan karya tulis lainnya yang menjanjikan pembagian hasil bagi para kontributor/ penulisnya dari penghasilan iklan pada artikel mereka. Penulis akan mendapatkan persentase penghasilan yang berbeda beda sesuai dengan jenis iklan yang tawarkan pada Tulizan.
Tulizan berusaha semaksimal mungkin untuk menjaga kenyamanan para pembaca dengan tidak menayangkan iklan yang bersifat menganggu. Kedepannya, pembaca dapat memiliki opsi untuk berlangganan agar tidak terganggu oleh iklan yang tampil pada halaman.
Adapun jenis iklan saat ini ditawarkan Tulizan kepada para pengiklan/ bisnis adalah sebagai berikut:
Sewa Slot Iklan: Tulizan memiliki berbagai jenis kategori artikel yang setiap kategori nya memiliki segmentasi pembaca yang ter-target.

Artikel Sponsor: Tulizan secara konsisten mampu bersaing pada halaman pertama mesin pencarian, termasuk untuk kata kunci dengan persaingan tinggi sekalipun. 98% traffic Tulizan saat ini berasal dari pencarian organik, sehingga sangat cocok untuk pebisnis untuk yang ingin mempromosikan bisnis/ produknya.

Affliate Product: Bisnis juga dapat memasukkan listing produk mereka yang dapat dimunculkan di berbagai halaman yang sesuai dengan target pasar mereka. Listing produk ini dapat berupa PPC atau komisi.

Untuk inquiry dan informasi lainnya bisa hubungi kami di tulizancom@gmail.com